Penanaman Bakau Project-1

Project-1, Penanaman 10.000 bibit Bakau yang dilakukan oleh Tim Jagad Lestari di wilayah Desa Bhinar Kecamatan Paiton Kabupaten Probolinggo Jawa Timur.

Penanaman Bakau Project-2

Project-2, Penanaman 10.000 bibit bakau oleh Tim Jagad Lestari, Lokasi penanaman di Wilayah Desa Sumberanyar Kecamatan Paiton Kabupaten Probolinggo Jawa TImur.

Perkembangan Project-1

Perkembangan bibit bakau yang di tanam dalam Project-1 sudah mulai menampakkan hasil (hidup), walaupun masih banyak kendala dilapangan, terkait dengan sampah.

Problem di Project-1

Beginilah kondisi dilapangan, Tim Jagad Lestari harus bekerja ekstra untuk mempertahankan kehidupan bibit bakau yang sudah mulai bersemi, dengan rajin-rajin membersihkan sampah di batang-batang bakau.

Kamis, 27 Februari 2014

Study Banding ke P2MKP Surabaya

Kamis, 27 Pebruari 2014

Berangkat sekitar jam 09.10 dari Paiton langsung menuju Surabaya bersama Ketua Kelompok Mangrove Desa Randutatah Bapak Abd. Azis dan juga dari BPP Paiton, juga di dampingi oleh pihak Donatur PT. PJB UP. Paiton.

CIMG0001CIMG0011

Suasana Diskusi dengan Ibu Lulut di P2MKP Surabaya.

Semoga dari study banding ini memberi awal yang baik bagi perkembangan Kelompok yang giat di Lingkungan.